Advertisement
Zodiak Ini Dikenal Boros
Ilustrasi - Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Beberapa zodiak dikenal sulit mengelola pengeluaran dan boros. Namun, tidak sedikit pemilik zodiak yang dikenal boros tersebut tetap bisa mengelola keuangan dengan baik.
Berikut beberapa zodiak yang dikenal boros :
Advertisement
1. Aries (21 Maret - 19 April)
Aries menghabiskan paling banyak uangnya untuk membeli keinginan dibandingkan kebutuhan, seperti pakaian, make up dan tiket konser.
2. Gemini (21 Mei - 20 Juni)
Gemini dikenal boros karena selalu berusaha menjadi yang paling update. Pemilik zodiak ini suka membeli barang-barang terbaru.
3. Leo (23 Juli 23 - 22 Agustus)
Leo boros karena suka membeli barang yang sedang didiskon dan berburu diskon di mal.
4. Sagitarius (22 November - 21 Desember)
Sagittarius memilih boros untuk kebutuhan yanh besar seperti liburan.
5. Pisces (19 Februari - 20 Maret)
Pisces boros karena suka mentraktir makan teman-temanya dan memanjakan diri di salon.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Walking Tour Telusuri Jejak Sejarah Simpang Lima Boyolali
Advertisement
Berita Populer
Advertisement
Advertisement




