Advertisement
Anda Punya Atasan Genit? Begini Tips Mengatasinya
Ilustrasi. - Freepik
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Memiliki atasan genit memang tidak membuat nyaman dan tenang. Sebab, keberadaan atasan genit bisa saja berdampak pada kualitas dan produktivitas Anda. Jika sudah dihadapkan pada atasan yang genit, apa yang harusnya dilakukan? Berikut tips atasi atasan genit :
- Jaga jarak
Sebisa mungkin jarak antara Anda dengan atasan genit. Dengan langkah ini, siapa tahu atasan genit akan mulai sadar.
Advertisement
- Bicaralah
Bicaralah dan ungkapkan jika Anda tidak nyaman dengan sikap dari atasan yang genit. Langkah ini penting sebagai upaya meminimalisasi kemungkinan terjadinya pelecehan seksual di tempat kerja.
- Bijaksana
Katakan perasaan Anda jika keberadaan atasan genit membuat tidak nyaman dengan dingin dan bijaksana. Sebisa mungkin jangan memojokkan atasan genit Anda.
- Laporkan ke HRD
Bila semua cara sudah tidak mempan, langkah satu ini bisa saja membuatnya jera. Ya, jangan sungkan untuk melaporkan hal ini pada HRD kantormu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Kisah Terakhir Yoga Naufal Sebelum Pesawat IAT Hilang Kontak
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- Labuhan Merapi Digelar Dini Hari, Jadi Puncak Tingalan Dalem HB X
- Pembangunan Jembatan Kewek Ditargetkan Mulai April 2026
- Renovasi Mandala Krida Masih Tertahan, Pemda DIY Fokus Kajian 2026
- TPA Piyungan Ditutup, Pemkot Jogja Dorong Warga Olah Sampah dari Rumah
- Sleman Siapkan Embung di Wonokerto Jadi Penyangga Air Lereng Merapi
Advertisement
Advertisement



