Lirik Lagu Rohani Katolik untuk Sambut Rabu Abu, Hanya Debulah Aku
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Hari ini, Rabu (14/2/2024) bukan hanya perayaan hari kasih suara, Pemilu 2024 maupun hari kasih sayang, Valentine. Tepat hari ini, umat katolik di seluruh dunia merayakan hari pertama Prapaskah, yakni Rabu Abu. Dari sekian pujian, Hanya Debulah Aku menjadi salah satu lagu yang kerap dinyanyikan saat misa. Berikut lirik lagu rohani Katolik, Hanya Debulah Aku.
Hari Rabu Abu merupakan peringatakan 40 hari sebelum Hari Raya Paskah atau 44 hari sebelum Jumat Agung. Dalam peringatan ini, umumnya umat katolik di seluruh dunia mengikuti perayaan ekaristi atau misa Rabu Abu. Dari sekian lagu yang sering dinyanyikan, Hanya Debulah Aku kerap dinyanyikan. Lagu ini diciptakan agar manusia menyadari eksistensinya di hadapan Allah. Manusia sebagai ciptaanNya yang berasal dari debu dan tanah.
Advertisement
Baca Juga
Lirik Lagu Rohani Katolik, Bahasa Cinta
Lirik Lagu Rohani Katolik Wartakan dengan Lantang
Lirik Lagu Rohani Katolik, Ave Ave atau Di Lourdes di Gua
Berikut Lirik Lagu Hanya Debulah Aku
Madah Bakti No.368
Hanya debulah aku
Di alas kakiMu Tuhan
Hauskan titik embun
Sabda penuh ampunTak layak aku tengadah
Menatap wajahMu
Namun tetap kupercaya
Maha rahim EngkauAmpun seribu ampun
Hapuskan dosa-dosaku
Segunung sesal iniku hunjuk padaMu
Tak layak aku tengadahMenatap wajahMu
Namun tetap kupercaya
Maha Rahim Engkau
Tak layak aku tengadahMenatap WajahMu
Namun tetap kupercaya
Maha Rahim Engkau Debu yang melambangkan kerapuhan itulah yang seharusnya membuat manusia senantiasa mengandalkan Tuhan di dalam kehidupannya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Puncak Arus Mudik Liburan Natal Diprediksi Terjadi pada 24 Desember
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Liga 1 Besok, PSS Jamu PSBS Biak, Ini Head to Head Kedua Tim
- KPU Bantul Mulai Mendistribusikan Undangan Nyoblos di Pilkada
- KPU Bantul Pastikan Pemilih Tidak Memenuhi Syarat Telah Dicoret dari DPT
- KPU Sleman Memprediksi Pemungutan dan Perhitungan Suara di TPS Rampung Maksimal Jam 5 Sore
- Indeks Masih Jomplang, Penguatan Literasi Keuangan Sasar Mahasiswa UGM
Advertisement
Advertisement