Khasiat Ampuh Buah Pisang untuk Kesuburan Pria
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA—Sperma yang sehat menjadi dambaan para lelaki karena berkaitan erat dengan kesuburan. Kondisi sperma yang sehat dan berkualitas sangat memengaruhi kehamilan.
Dalam dunia kesehatan, banyak asupan makanan yang bermanfaat untuk menyehatkan sperma maupun mendukung saat kegiatan bercinta dengan pasangan.
Advertisement
Buah tersebut adalah pisang. Dilansir dari berbagai sumber, pisang memiliki banyak kandungan nutrisi yang membuat sperma tetap sehat. Pisang kaya akan Vitamin B1, C, sekaligus magnesium. Kandungan nutrisi tersebut dapat yang meningkatkan motilitas sperma dan membantu produksi sperma.
Baca juga: Viral Mahasiswa Diare Massal Gegara Makan Nasi Tak Layak saat Orientasi Kampus, Ini Klarifikasi UII
Pisang juga mengandung enzim langka yang disebut Bromelain. Enzim bromelain diketahui dapat mengatur hormon seks dan menghibur suasana hati. Kandungan ini mampu meningkatkan gairah seks secara alami.
Pisang juga termasuk salah satu buah yang dapat membantu memperbanyak jumlah sperma. Jika mengonsuminya secara rutin, maka sperma akan lebih subur dan merangkan produksi sel sperma lebih banyak.
Hal ini karena pisang tinggi akan kalium maupun zink.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
Advertisement
Ini Lima Desa Wisata Paling Mudah Diakses Wisatawan Menurut UN Tourism
Advertisement
Berita Populer
- Jadwal Terbaru KRL Solo-Jogja Jumat 22 November 2024: Berangkat dari Palur Jebres, Stasiun Balapan dan Purwosari
- Program WASH Permudah Akses Air Warga Giricahyo
- Jadwal SIM Keliling Gunungkidul Jumat 22 November 2024
- Jadwal SIM Keliling Ditlantas Polda DIY Hari Jumat 22 November 2024: Di Kantor Kelurahan Godean
- Jadwal Terbaru Kereta Bandara YIA dari Stasiun Tugu Jumat 22 November 2024, Harga Tiket Rp20 Ribu
Advertisement
Advertisement