Advertisement
Sinopsis Film Suzume no Tojimari
Suzume no Tojimari / Twitter
Advertisement
Harianjogja.com, JOGJA — Film Suzume no Tojimari akan tayang di bioskop 11 November 2022. Film Suzume no Tojimari adalah film anime yang diproduseri oleh Makoto Shinkai.
Film ini bercerita mengenai Suzume, seorang gadis berusia 17 tahun yang bertemu dengan seorang pria muda yang mencari pintu.
Advertisement
Suzume mengikutinya dan menemukan pintu lapuk di reruntuhan di pegunungan, seolah-olah pintu itu adalah satu-satunya benda yang tersisa berdiri dari keruntuhan.
Seolah ditarik oleh sesuatu, Suzume meraih pintu dan membukanya. Siapa yang menyangka, tindakannya menyebabkan banyak pintu mulai terbuka di sekitar Jepang dan menyebabkan bencana. Suzume yang merasa bersalah dan merasa yakin bahwa penyebabnya adalah dirinya sendiri, sehingga Suzume harus menutup semuanya untuk menyelamatkan Jepang dengan cara menutup pintu yang terbuka.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
Advertisement
4 Kasus Teror Hiu dalam 48 Jam di Australia, Warga Diminta Jauhi Laut
Advertisement
Diawali dari Langgur, Cerita Wisata Kepulauan Kei Dimulai
Advertisement
Berita Populer
- Permohonan Akta Kematian Terlambat Dominasi Layanan Posbakum PN Sleman
- Libur Isra Mikraj, Tol Jogja-Solo Catat Lonjakan Lalu Lintas
- SPPG Berpeluang Jadi PPPK, DPRD DIY Minta Prioritas Guru Honorer
- Cek Jadwal KRL Solo-Jogja Terbaru untuk 20 Januari 2026
- Update Jadwal KA Prameks Tugu Jogja-Kutoarjo 20 Januari 2026
Advertisement
Advertisement



